Akuna Shampoo Kemiri dengan Urang Aring (Botol Plastik) – 250 ml

Asam
Basa

Original berarti basa, dan no tears berarti asam
No tears / asam efektif juga digunakan untuk dewasa.

FOTO PRODUK 250 ml

Urang aring atau disebut juga daun tinta, dapat menyuburkan dan menghitamkan rambut.
Urang aring juga dijadikan perawatan rambut bayi secara ayurvedic.

Kami menambahkan urang-aring pada shampoo kemiri.
Kemiri memiliki kandungan asam lemak omega 3 & 6 di atas 69% efektif merawat kulit kepala, memperkuat folikel hingga mengurangi kerontokan.
Ditambah dengan urang-aring yang sejuk di kulit kepala, antiseptic, penuh nutrisi, dan menghitamkan.

Menjadikan kulit kepala sehat, rambut hitam berkilau dan kuat.

Bebas SLS, paraben, phthalates, ataupun zat additive lainnya.
Hypoallergenic, aman digunakan untuk ibu hamil, dan menyusui.

Untuk bayi dan anak-anak bisa memilih varian NO TEARS.
Komposisi sama dengan shampoo untuk dewasa, hanya ditambah tincture untuk menyeimbangkan pH nya.

Baik digunakan hingga 12 bulan sesudah tanggal pembuatan.
Tiap botol dibuat setelah ada pesanan.

Ingredients Shampoo Basa (Original)
Kemiri oil, Castor oil, Coconut oil, & urang aring

Ingredients Shampoo Acid (No tears)
Aqua, Kemiri oil, Sodium Lauroyl Methyl Isethionate, Coco Glucoside

Dapat dibuat unscented. Silakan tulis pada catatan pembeli.
Netto 100 ml, 250 ml & 500 ml

Kemasan botol dari Akuna dapat dikembalikan, tiap 5 botol / kemasan plastik yang dikirim kembali, dapat ditukar dengan free soap / shampoo bar seberat 60-70gr.

Kemasan plastik itu nantinya didaur ulang menjadi stop kontak dan peralatan listrik sebangsanya.

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *